Jadwal Piala Dunia Zona Eropa 2022 kembali digelarkan mulai pekan ini, pada hari Jumat 12 November 2021 hingga 14 November 2021 dini hari WIB. Baru terdapat 2 tim yang sudah memastikan dirinya untuk lolos ke putaran final Piala Dunia 2022 di Qatar, kedua tim tersebut adalah Timnas Denmark dan Timnas Jerman.
Sebagai catatan, hanya akan ada 10 tim nasional saja yang dapat melaju secara otomatis dari Kualifikasi zona Eropa ini. Untuk 10 Tim ini juara dari masing – masing Klasemen group A sampai J. Dan sementara untuk posisi ke-2 akan masih bertanding kembali di babak playoff.
Pada akhir pekan ini, Timnas Belgia dan Timnas Prancis akan menyusul Timnas Denmark dan Timnas Jerman dan dengan syarat mereka harus bisa memenangkan pertandingannya masing – masing. Untuk tim nasional lainnya seperti Timnas Belanda dan Timnas Inggris bisa saja akan lolos pada akhir pekan ini.
Inilah Rekap Jadwal Piala Dunia Zona Eropa 2022 Terlengkap
Jumat, 12 November 2021
Pukul 00:00 WIB – Timnas Azerbaijan vs Timnas Luksemburg (Grup A)
Pukul 00:00 WIB – Timnas Georgia vs Timnas Swedia (Grup B)
Pukul 00:00 WIB – Timnas Rusia vs Timnas Siprus (Grup H)
Pukul 00:00 WIB – Timnas Armenia vs Timnas Makedonia (Grup J)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Republik Irlandia vs Timnas Portugal (Grup A)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Yunani vs Timnas Spanyol (Grup B)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Malta vs Timnas Kroasia (Grup H)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Slovakia vs Timnas Slovenia (Grup H)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Jerman vs Timnas Liechtenstein (Grup J)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Rumania vs Timnas Islandia (Grup J)
Sabtu, 13 November 2021
Pukul 00:00 WIB – Timnas Moldova vs Timnas Skotlandia (Grup F)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Italia vs Timnas Swiss (Grup C)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Irlandia Utara vs Timnas Lithuania (Grup C)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Austria vs Timnas Israel (Grup F)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Denmark vs Timnas Kepulauan Faroe (Grup F)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Andorra vs Timnas Polandia (Grup I)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Inggris vs Timnas Albania (Grup I)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Hungaria vs Timnas San Marino (Grup I)
Pukul 21:00 WIB – Timnas Bosnia Herzegovina vs Timnas Finlandia (Grup D)
Minggu, 14 November 2021
Pukul 00:00 WIB – Timnas Norwegia vs Timnas Latvia (Grup G)
Pukul 00:00 WIB – Timnas Turki vs Timnas Gibraltar (Grup G)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Prancis vs KTimnas azakhstan (Grup D)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Belgia vs Timnas Estonia (Grup E)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Wales vs Timnas Belarusia (Grup E)
Pukul 02:45 WIB – Timnas Montenegro vs Timnas Belanda (Grup G)
Dan inilah rekap Jadwal Piala Dunia Zona Eropa 2022 yang tentunya dapat anda saksikan dan dengan adanya berbagai macam pertandingan Jadwal Piala Dunia Zona Eropa 2022 ini tentunya akan sangat seru. Demikian ulasan yang telah kami rangkum pada kali ini untuk anda sekalian, semoga dengan adanya ulasan Jadwal Piala Dunia Zona Eropa 2022 ini dapat menjadi manfaat bagi anda sekalian. Terima Kasih.